Kapolsek Lemahabang Pantau Pembagian Beras BPN Di Desa Karyamukti

    Kapolsek Lemahabang Pantau Pembagian Beras BPN Di Desa Karyamukti

    POLRES KARAWANG, POLDA JABAR – Kapolsek Lemahabang Ipda Herawati, S.H., menyambangi kantor Desa Karyamukti Kecamatan Lemahabang Kabupaten Karawang, Jawa Barat, pada Sabtu (3/2/2024).

    Hal itu dilakukan, guna memantau pembagian beras Bantuan Pangan Nasional (BPN) kepada warga penerima manfaat, agar kondisi Kamtibmas tetap terjaga dengan baik.

    "Secara simbolis, Polisi, menyalurkan langsung sekarung beras kepada warga penerima manfaat. Hal itu merupakan kedekatan antara insitusi Polri dengan masyarakat, ” ujar Kapolsek Lemahabang Ipda Herawati, S.H., mewakili Kapolres Karawang AKBP Wirdhanto Hadicaksono, S.H., S.I.K., M.Si.

    Dirinya memastikan, bahwa pihak Polsek Lemahabang Polres Karawang Polda Jabar, senantiasa hadir di tengah masyarakat.

    "Polisi, hadir di tengah masyarakat untuk membantu masyarakat, baik dalam menciptakan Kamtibmas, giat kemanusiaan, gotong royong, bakti sosial, kerja bakti dan giat lainnya di lingkungan masyarakat, " terangnya.

    Diketahui, Polsek Lemahabang Polres Karawang Polda Jabar, terus berkomitmen untuk mewujudkan program Polres Karawang CAKEP (Cekatan, Adaptif, Kolaboratif, Empati, Presisi) serta program Quick Wins Presisi. (CS)

    Polres Karawang_AKBP Wirdhanto Hadicaksono.

    Safiyudin

    Safiyudin

    Artikel Sebelumnya

    Polres Karawang, Polisi Amankan ODGJ yang...

    Artikel Berikutnya

    Polres Karawang, Polsek Kotabaru Ungkap...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Sinergitas TNI-Polri, Giat Sambang Humanis di Kantor Desa Sirnabaya
    Prekat Polsek Banyusari Sosialisasikan Bahaya TPPO
    Bhabinkamtibmas Ikut Serta Dalam Giat Ronda Bersama Warga
    Polwan Polsek Telukjambe Timur Gelar Sambang Dialogis di Kantor Desa Sukaluyu

    Ikuti Kami